RANCANG BANGUN FLAT DIE CUT UNTUK MEMBUAT SHOPPING BAG UKURAN MEDIUM TIGA RATUS EMPAT PULUH KALI SERATUS SEPULUH KALI EMPAT RATUS DUA PULUH MM MENGGUNAKAN KRAFT PAPER SEMBILAN PULUH GSM BERDASARKAN BSNI

1902413008, Muhammad Nauval (2022) RANCANG BANGUN FLAT DIE CUT UNTUK MEMBUAT SHOPPING BAG UKURAN MEDIUM TIGA RATUS EMPAT PULUH KALI SERATUS SEPULUH KALI EMPAT RATUS DUA PULUH MM MENGGUNAKAN KRAFT PAPER SEMBILAN PULUH GSM BERDASARKAN BSNI. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi] Text (Halaman Identitas Skripsi)
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (48MB)
[thumbnail of Bab 2-Bab4] Text (Bab 2-Bab4)
Bab 2-Bab 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (63MB)
[thumbnail of Jurnal] Text (Jurnal)
Jurnal.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (375kB)

Abstrak

Persaingan di dunia industri menuntut adanya alat yang bisa membantu proses produksi agar bisa lebih cepat yaitu disamping mampu menghasilkan produk dengan jumlah yang banyak dalam waktu cepat, juga keseragaman ukuran. Pada industri packaging khususnya dalam memproduksi shopping bag dalam jumlah banyak perlu alat bantu biasanya sering disebut thomson die cut atau flat die cut. Perkembangan flat die cut cukup pesat di Indonesia. Namun yang berkembang adalah pembuatan flat die cut dengan sistem manual, yaitu menggunakan gergaji mesin untuk memotong plywood sehingga hasilnya kurang presisi dan akurat. Proses pembuatan flat die cut yang sebelumnya manual menggunakan gergaji mesin sekarang tergantikan oleh laser cutting machine karena hasil dari pemotongan pada plywood lebih presisi dan akurat. Rancang bangun flat die cut
untuk bentangan ukuran panjang kali lebar sama-dengan sembilan ratus tiga puluh mm kali lima ratus empat puluh lima mm menghasilkan shopping bag ukuran medium panjang kali lebar kali tinggi sama-dengan tiga ratus empat puluh mm kali seratus sepuluh mm kali empat ratus dua puluh mm dengan kapasitas produksi dua belas ribu lima ratus pcs perhari. Bahan dari shopping bag menggunakan kraft paper sembilan puluh gram per square meter (gsm). Berdasarkan pengujian shopping bag ukuran medium dapat menahan beban seberat lima kg.
Kata Kunci : rancang bangun, flat die cut, shopping bag

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 680 Manufaktur untuk penggunaan khusus > 686 Produksi percetakan dan aktivitas terkait
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Manufaktur D4
User ID Pengunggah: S.Tr.T Muhammad Nauval
Date Deposited: 13 Aug 2022 02:37
Last Modified: 13 Aug 2022 02:37
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/6114

Actions (login required)

View Item
View Item