Perancangan Booklet Sebagai Media Promosi Destinazones

5017070522, Rayvo Dwi Satrio (2021) Perancangan Booklet Sebagai Media Promosi Destinazones. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
Judul, Pendahuluan dan Penutup.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of isi Bab 2 sd Bab 4] Text (isi Bab 2 sd Bab 4)
Isi Bab 2 dan 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (454kB)

Abstrak

Destinazones adalah perusahaan yang bergerak dibidang parawisata sebagai penyedia jasa travel. Destinazones memiliki tiga destinasi travel yaitu pulau Labuan Bajo, Sumba dan Flores yang menjadi tempat idaman untuk para traveler menikmati keindahan alam pulau tersebut yang didirikan pada tahun 2018. Saat ini, corona virus juga menciptakan krisis ekonomi bagi para parawisata yang menjalankan bisnis sehingga penjualan atau jasa yang disediakan menjadi terhambat akan dampak Covid-19, karna adanya virus tersebut membuat orang-orang takut berpergian untuk berlibur. Sehingga dibuthukannya media promosi berupa Booklet yang dapat memberikan inforfasi dan jasa trip yang di jual sehingga masyarakat mengetahui Destinazones sudah memiliki protokol Covid-19 selama berlibur. dalam perancangan media promosi Booklet ini dibutuhkannya wawancara, observasi dan studi literatur untuk mengumpulkan data klien dan konsumen. Hasil dari perancangan ini adalah Booklet yang berisi paket trip yang deisediakan dan informasi protocol Covid-19, dengan adanya promosi ini membuat Destinazones memperluas target konsumennya dan membuat aman saat berlibur.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi
300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 384 Komunikasi, telekomunikasi
700 - Seni dan Rekreasi > 760 Pembuatan cetakan dan seni cetak > 769 Seni percetakan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Grafika dan Penerbitan > Desain Grafis D4
User ID Pengunggah: Rayvo Dwi Satrio
Date Deposited: 24 Sep 2021 03:24
Last Modified: 24 Sep 2021 03:24
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/3728

Actions (login required)

View Item
View Item