ANALISIS PROSES CETAK 3D DALAM PEMBUATAN MAKET MESIN SEDIAAN SOLID

2202311051, Elysa Nurhidayah (2025) ANALISIS PROSES CETAK 3D DALAM PEMBUATAN MAKET MESIN SEDIAAN SOLID. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, pendahuluan, dan lampiran (bab 1 & bab 5)] Text (Judul, pendahuluan, dan lampiran (bab 1 & bab 5))
Halaman Identitas, Bab 1, Bab 5, Daftar Pustaka, dan Lampiran elysa.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 2 & Bab 4] Text (Bab 2 & Bab 4)
Isi Bab 2 sd Bab 4 elysa.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (812kB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Elysa Nurhidayah_2202311051_semnas_2025.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (210kB)

Abstrak

Penggunaan teknologi cetak 3D (3D printing) semakin luas dalam dunia teknik, termasuk untuk kebutuhan edukasi dan representasi visual sistem produksi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis proses pencetakan dan pemilihan material dalam pembuatan maket mesin produksi sediaan solid (tablet) menggunakan metode Fused Deposition Modeling (FDM) dan material Polylactic Acid (PLA). Desain maket dilakukan dengan perangkat lunak Blender, kemudian model diekspor dan diproses menggunakan software Creality Slicer untuk pengaturan parameter cetak. Proses pencetakan dilakukan menggunakan printer FDM dengan pengaturan suhu nozzle 210°C dan layer height 0,2 mm. Hasil 3D printing menggunakan metode FDM dengan material PLA ditemukan adanya penyusutan dimensi rata-rata 1,5 mm pada hasil cetakan, terutama pada arah horizontal (X dan Y). Penyusutan ini masih berada dalam batas wajar dan dapat diatasi dengan memberikan toleransi desain. 2. Parameter cetak seperti layer height 0,2 mm, infill density 15%, suhu nozzle 200–210°C, dan kecepatan cetak 50 mm/s telah menghasilkan maket dengan kualitas permukaan yang baik, struktur yang stabil, dan waktu pencetakan yang efisien.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 629 Cabang teknik lainnya
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 631 Teknik khusus, peralatan, dan material
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknik Mesin D3
User ID Pengunggah: Unnamed user with email elysa.nurhidayah.tm22@mhsw.pnj.ac.id
Date Deposited: 29 Oct 2025 04:46
Last Modified: 29 Oct 2025 04:46
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/33195

Actions (login required)

View Item
View Item