1802322005, Asti Prima Aulia (2021) RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING TEGANGAN, ARUS, DAN DAYA BERBASIS INTERNET of THINGS (IoT). Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.
Halaman Identitas Skripsi.pdf
Download (1MB)
Isi.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ
Download (1MB)
Manuskrip Artikel Ilmiah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori
Download (153kB)
Abstrak
Pembangkit listrik tenaga mikrohidro secara teknik bekerja dengan memanfaatkan ketinggian jatuh air, debit air dan tekanan air. Dengan dibangunnya PLTMH ini diharapkan agar dapat memfasilitasi energi listrik untuk penerangan masyarakat sekitar tempat penelitian, Untuk itu diperlukan sistem yang dapat memonitor kinerja beban PLTMH. Sistem monitoring pada penelitian ini dapat memonitor arus, tegangan, dan daya keluaran generator ke beban, serta dirancang sistem notifikasi low voltage pada PLTMH sehingga perbaikan dapat dilakukan saat terjadi indikasi kerusakan berupa penurunan tegangan. Perancangan ini dilakukan dengan merancang alat pemantauan nirkabel berbasis Internet of Things (IoT) dihubungkan dengan penampil antar muka berupa aplikasi Blynk dan Telegram melalui jaringan WiFi guna memudahkan pengguna dalam melakukan pemantauan. Perangkat yang dibutuhkan dalam pembuatan alat ini sensor tegangan DC, sensor arus, ADS1115, mikrokontroler UNO +WiFi. Hasil data pemantauan dapat dipantau secara online dan real time.
Tipe Dokumen: | Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya) |
---|---|
Subjek: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data |
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: | Teknik Mesin > Konversi Energi D3 |
User ID Pengunggah: | Asti Prima Aulia |
Date Deposited: | 23 Sep 2021 04:02 |
Last Modified: | 23 Sep 2021 04:02 |
URI: | https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/2593 |