ANALISIS PROTEKSI OVER CURRENT RELAY PADA MOTOR CIRCULATING WATER PUMP DI PLTU SEBALANG

1902421003, Ricky Ardiansyah (2023) ANALISIS PROTEKSI OVER CURRENT RELAY PADA MOTOR CIRCULATING WATER PUMP DI PLTU SEBALANG. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Skripsi & Pembukaan (Bab 1) dan Penutup (Bab 5)] Text (Skripsi & Pembukaan (Bab 1) dan Penutup (Bab 5))
Halaman Identifikasi Skripsi (Visibilitas Publik).pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB 2 Tinjauan Pustaka] Text (BAB 2 Tinjauan Pustaka)
Bab 2-4 Skripsi (Visibilitas Civitas akademik PNJ).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal)] Other (Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal))
Ricky Ardiansyah_1902421003_Analisis Koordinasi Over Current Dan Overload Relay Pada Motor Circulating Water Pump Menggunakan Software ETAP 19.0.pdf.1
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (426kB)

Abstrak

PLTU Sebalang melakukan penggantian motor circulating water pump sehingga alat
proteksi over current relay belum sesuai dengan beban yang akan di proteksi atau setting
dari backup proteksi yang belum maksimal. Hal tersebut dapat merusak motor circulating
water pump dan tidak dapat diketahui penyebab arus gangguan. Penelitian ini bertujuan
untuk memperoleh hasil perhitungan setting relay proteksi, kurva pola operasi motor dan
hasil simulasi melalui software ETAP. Metode yang digunakan yaitu perhitungan setting
relay proteksi dan simulasi menggunakan software ETAP 19.0.1. Hasil dari penelitian ini
berupa data resetting alat proteksi over current relay. Dari hasil perhitungan didapatkan
arus nominal sebesar 105 A, arus sekunder sebesar 2,625 A, setting OCR I sebesar 19,6875
A dengan waktu setting 0,02 s, setting OCR II sebesar 3,9375 A dengan waktu setting 14
s, setting OCR III sebesar 10,2375 A dengan waktu setting 12 s dan setting overload sebesar
3,2025 A dengan waktu setting 24 s. Dari hasil simulasi didapatkan bahwa relay bekerja
dengan baik karena sudah terdapat backup proteksi, sehingga motor dapat bekerja secara
optimal dilengkapi dengan alat proteksi yang sudah disetel ulang.
Kata Kunci: Circulating water pump, ETAP, backup proteksi, over current relay, overload relay

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 500 – Ilmu Pengetahuan > 530 Fisika > 537 Listrik dan elektronik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Pembangkit Tenaga Listrik D4
User ID Pengunggah: Ricky Ardiansyah
Date Deposited: 09 Oct 2023 03:09
Last Modified: 09 Oct 2023 03:09
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/15163

Actions (login required)

View Item
View Item