PERANCANGAN DESAIN DAN KONFIGURASI PEMASANGAN PANEL SURYA PRIVATE HOUSE MENGGUNAKAN TIPE ATAP DENGAN SISTEM ON GRID

2202432018, Muhammad Alfin As Siddiq (2023) PERANCANGAN DESAIN DAN KONFIGURASI PEMASANGAN PANEL SURYA PRIVATE HOUSE MENGGUNAKAN TIPE ATAP DENGAN SISTEM ON GRID. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 isi Skripsi)
ISI TA WATERMARK.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip artikel ilmiah] Text (Manuskrip artikel ilmiah)
Semnas2023_M Alfin AS_PNJ.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (563kB)
[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
Identitas Materai.pdf

Download (3MB)

Abstrak

Sistem pembangkit listrik tenaga surya pada private house (residensial) dapat menjadi alternatif untuk memenuhi kebutuhan listrik. Dalam pengembangannya PLTS ini dapat diterapkan untuk investasi jangka panjang. Kebutuhan listrik private house dengan pemilik bernama Bapak Thomas ini sepenuhnya disupply oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN). Untuk meringankan tagihan listrik dan dukungan untuk merealisasikan kebijakan pemanfaatan energi terbarukan dalam sektor rumah tangga, pemasangan PLTS dapat menjadi solusi dalam penyediaan listrik di Rumah Bapak Thomas sebagai sumber energi alternatif. Hasil perancangan desain dan analisis konfigurasi PLTS yang didapatkan dalam desain bangunan. Perancangan desain meluputi mencari konfigurasi dan jumlah panel yang tepat, melakukan simulasi desain pada software sketchup untuk mengetahui posisi terbaik dalam pemasangan modul panel surya. Pada desain PLTS arah utara terdapat pohon yang menyebabkan shading. Pada desain arah selatan modul panel surya tidak terhalang objek shading sehingga kinerja PLTS dapat lebih baik.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 604 Menggambar teknik, bahan berbahaya
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 640 Manajemen rumah dan keluarga > 643 Peralatan perumahan dan rumah tangga
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 690 Pembangunan gedung > 691 Material bangunan, bahan bangunan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 690 Pembangunan gedung > 692 Praktek yang berhubungan dengan pekerjaan konstruksi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknologi Rekayasa Konversi Energi D4
User ID Pengunggah: S.Tr.T Muhammad Alfin As Siddiq
Date Deposited: 03 Apr 2024 05:17
Last Modified: 03 Apr 2024 05:17
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/15160

Actions (login required)

View Item
View Item