Upgrade Mechanical Properties Material Hammer Pada Clinker Hammer Crusher 472-HC1 Dan 472-HC2

2002315019, Vigo Dewandra Hendratmoko (2023) Upgrade Mechanical Properties Material Hammer Pada Clinker Hammer Crusher 472-HC1 Dan 472-HC2. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Isi (Bab 2 sd 4).pdf] Text
Isi (Bab 2 sd 4).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal).pdf] Text
Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal).pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (594kB)
[thumbnail of Bagian Identitas Skripsi & Pembukaan (Bab 1) dan Penutup (Bab 5)rev3.pdf] Text
Bagian Identitas Skripsi & Pembukaan (Bab 1) dan Penutup (Bab 5)rev3.pdf

Download (1MB)

Abstrak

Clinker Hammer Crusher memiliki fungsi utama untuk mengurangi ukuran dari Clinker yang telah mengalami proses pendiginan pada Grate Cooler. Komponen paling utama pada Clinker Hammer Crusher adalah Hammer itu sendiri yang bertumbukan langsung dengan material Clinker. Hammer tersebut mengalami masalah keausan yang sangat cepat dan sering mengganggu operasi Kiln. Setelah dilakukan pengujian material Hammer untuk mengetahui komposisi kandungan kimia, material Hammer tidak memenuhi standar ASTM A532 untuk besi tuang putih. Hardness hammer sebelum modifikasi memiliki nilai rata rata 56,8 HRC. Untuk meningkatkan hardenability dari material Hammer, Molybdenum ditingkatkan sebesar 0,5% wt sehingga setara dengan ASTM A532 kelas II tipe D. Hardness material sesudah modifikasi memiliki nilai rata rata 58 HRC.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 500 – Ilmu Pengetahuan > 500 Ilmu pengetahuan > 500 ilmu pengetahuan alam dan matematika
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknik Mesin D3
User ID Pengunggah: Vigo Dewandra Hendratmoko
Date Deposited: 23 Oct 2023 08:51
Last Modified: 23 Oct 2023 08:51
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/15129

Actions (login required)

View Item
View Item