PEMBUKTIAN ASERSI PENILAIAN DENGAN PROSEDUR TRANSLATION TEST OF CURRENCY

2004311031, Safira Nur Hakim (2023) PEMBUKTIAN ASERSI PENILAIAN DENGAN PROSEDUR TRANSLATION TEST OF CURRENCY. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Artikel Tugas Akhir] Text (Artikel Tugas Akhir)
Artikel_Safira Nur Hakim.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (503kB)

Abstrak

Setelah pandemi berhasil dilewati maka seluruh kegiatan mulai berangsur membaik. Banyak perusahaan yang mulai kembali melakukan kegiatan ekspor dan impor demi memenuhi kebutuhan produksi dan penjualan baik dalam dan luar negeri. Dengan kegiatan ekspor dan impor ini secara tidak langsung berpengaruh ke dalam dunia akuntansi dengan munculnya transaksi antar mata uang. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan asersi penilaian dalam prosedur translation test of currency pada PT KSJ apakah telah sesuai dengan PSAK No. 10. Penelitian penting dilakukan untuk mengetahui kapan pengakuan terhadap selisih kurs dilakukan dan bagaimana pelaporannya dalam membuktikan asersi penilaian setelah dilaporkan. Penelitian dilakukan menggunakan metode analisa deskriptif dan komparatif dengan teknik pengumpulan data adalah studi literatur, menganalisis dokumen dan wawancara. Objek penelitian merupakan badan usaha dagang pakan ternak yang melakukan pembelian bahan baku impor menggunakan mata uang Dollar Amerika (USD). Hasil menunjukan bahwa PT KSJ telah sesuai memenuhi asersi penilaian, yaitu nilai dalam akun saving account foreign currency telah sesuai nilainya dengan ketentuan PSAK No. 10.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Akuntansi D3
User ID Pengunggah: Safira Nur Hakim
Date Deposited: 26 Jul 2023 08:47
Last Modified: 26 Jul 2023 08:47
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/11441

Actions (login required)

View Item
View Item